Temu Jaringan Saudagar Muhammadiyah
| Tanggal | : | 13 May 2016 s/d 15 May 2016 |
| Waktu | : | 09:52 WIB |
| Tempat | : | Hotel Sahid Rich Jl. Magelang Yogyakarta |
| Biaya | : | Rp. 1.500.000,- |
| Kontak | : | 081226511910 (Nur Aisyah Haifani) |
| Telepon | : | |
| : | ||
| Deskripsi | ||
Susunan Acara
Jum'at, 13 Mei 2016
- 14.00 - 19.00 Check In
- 19.00 - selesai Royal Dinner
Sabtu, 14 Mei 2016
- 07.00 - 08.00 Breakfast
- 09.00 - 11.00 Pembukaan
- 11.00 - 12.30 Seminar Bisnis
- 13.00 - 17.00 Business Meeting, Presentasi Bisnis, Kontak Bisnis, Coffe Break, Makan Malam, Inspiring Bisnis dari Bukalapak dan Detik.com, Penutupan
Ahad, 15 Mei 2016
- 07.00 - 12.00 Breakfast dan Check Out
Temu Jaringan Saudagar Muhammadiyah (TJSM) merupakan sebuah perhelatan akbar, bertemunya para Saudagar/ pelaku usaha dari keluarga besar Muhammadiyah seluruh Indonesia. Acara ini dilaksanakan pada tanggal 13-15 Mei 2016, di Hotel Sahid Rich Jl. Magelang Yogyakarta.
TJSM akan membangun sinergi bersama para pengusaha dari keluarga besar Muhammadiyah untuk organisasi yang mandiri, pengusaha yang berjaya, dan Ummat yang sejahtera
Info lebih lanjut, silahkan klik website www.SaudagarMu.com atau lansung ke Panitia Sekretariat (CP. Nur Aisyah Haifani: 081226511910)
Agenda Minggu Ini
- Arsip minggu ini kosong
Arsip Agenda







